Sebanyak 367 jemaah haji Kloter 14 asal Palembang dan OKI tiba di tanah air pada, Selasa (1/7/2025) pagi. Dua orang masih dirawat di Arab Saudi karena sakit.
Susanti, PMI asal Karawang, terancam hukuman mati di Arab Saudi setelah diduga membunuh anak majikannya. Upaya pemerintah untuk membebaskannya terus dilakukan.