Saipul Jamil ditangkap polisi di jalur TransJakarta kawasan Jelambar, Jakarta Barat, terkait kasus narkoba. Saipul sempat merengek menolak dibawa polisi.
Beragam peristiwa terjadi di Jabar dalam sepekan. Mulai dari heboh kucing-kucing mati ditembak di Sesko TNI Bandung hingga ibu muda meninggal saat balap karung.
Makin melonjaknya kasus Omicron membuat banyak orang penasaran tentang gejala yang ditimbulkannya. Jadi, apa saja sih gejaanya? Ini penegasan Satgas COVID-19.