Seperti keajaiban, bocah laki-laki yang memiliki kadar gula darah tertinggi di dunia yakni menembus 2 ribu, berhasil selamat dan menjalani hidup seperti biasa.
Orang Jepang dikenal punya pola makan sehat yang membuatnya berumur panjang. Rupanya pola makan ini juga mampu mengurangi risiko penyakit hati berlemak.