BMKG memprediksi hujan akan mengguyur wilayah Jabodetabek sepanjang hari ini. Hujan diperkirakan akan terus terjadi mulai pukul 07.00 WIB hari ini hingga malam.
BMKG menyebutkan siklon tropis Senyar tidak umum terjadi di wilayah Selat Malaka, bagian timur Aceh. Masyarakat diimbau waspada selama pergerakan siklon ini.