Sekda Ponorogo, Agus Pramono, mendukung penggeledahan Kejari di Dukcapil terkait dugaan kredit fiktif. Ia menekankan pentingnya perbaikan layanan publik.
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional, Nusron Wahid, mengunjungi kantor PP Muhammadiyah di Jogja siang ini. Berikut bahasannya.
Untuk pertama kalinya dalam sejarah, Kementerian Kominfo memiliki jabatan dua Wamenkominfo. Nasib jabatan akan ditentukan di masa pemerintahan Prabowo Subianto.
Kasus COVID-19 di sejumlah negara Asia dilaporkan mengalami kenaikan. Indonesia disebut perlu ikut mewaspadai meski tidak perlu sampai panik berlebihan.
Cawagub Emil Dardak menyebut bahwa hanya pihaknya yang satu-satunya menyesuaikan dengan visi-misi Prabowo-Gibran. Itu disampaikan Emil pada debat segmen kelima.