Video pelantikan Gerakan Indonesia Bersatu (Grib) Jaya di Medan ricuh saat geng motor menyerang. Beberapa anggota Ormas terluka, namun situasi kini kondusif.
Pelajar di Palembang menjadi korban begal bersama dengan temannya dengan diancam menggunakan sajam. Akibatnya, korban merelakan motornya dibawa kabur pelaku.
Petugas kebersihan penyandang disabilitas, Siti Alifah (48), dibegal di kawasan Balai Kota Surabaya. Ia diancam pakai celurit saat pelaku merampas motor korban.