"Ya PDI Perjuangan kan sangat berkepentingan agar rezim ini tidak menghilangkan sejarah Partai Ka'bah yang menjadi sahabat PDI Perjuangan," kata Hasto.
MK akan menggelar sidang sengketa Pileg 2024. PPP, partai terbanyak mengajukan gugatan mengungkap persiapan untuk hadapi sidang yang mulai digelar hari ini.
Ketua DPC PPP Gianyar, Syahirin, menyoroti pergantian Plt Ketua dan Plt Sekretaris DPW PPP Bali oleh DPP PPP. Pergantian ini disebut berawal dari usulan 8 DPC