Pemprov DKI Jakarta menanggapi tiga kecelakaan bus TransJakarta, menyoroti faktor manusia. Fokus perbaikan melalui pelatihan pramudi dan pemeriksaan armada.
Alat berat backhoe terperangkap lumpur hisap di Situ Ciburuy, viral di media sosial. Ahli geologi menjelaskan fenomena ini terkait tekanan air dan getaran.
Viral di media sosial remaja berusia 17 tahun mengidap asam urat karena kipas angin. Padahal udara dingin dari kipas angin atau AC tidak dapat memicu asam urat.
Anemia (kekurangan darah) bisa dipicu banyak faktor. Dokter mengatakan, kebiasaan makan seblak mercon merupakan salah satu pemicu di kalangan anak muda.
Sering mengantuk setelah tidur ternyata jadi hal yang perlu mendapatkan perhatian lebih. Ketahui penyebab mengantuk meski sudah tidur dan cara mengatasinya.