Agnez Mo ikut ambil bagian di KTT COP28 yang dihadiri para pemimpin dunia. Ia memesona dengan batik yang sarat filosofi kehidupan dan kelestarian alam.
Ada 3 aplikasi karya lulusan Apple Developer Academy 2023. Ketiganya kece karena bisa atasi tantangan nyata di masyarakat, salah satunya mencari masjid.
Debat pertama calon presiden 2024 penuh dengan adu gagasan. Tak hanya berargumen dalam kata-kata, pilihan busana juga menjadi strategi politik setiap pasangan.