Bule Inggris yang merampas truk dan mengemudikannya secara ugal-ugalan ke bandara Ngurah Rai Bali ternyata cuma dijerat dengan pasal pencurian. Kok bisa?
Insiden pencurian mobil pikap di Antapani berakhir tragis di Purwakarta. Mobil ditemukan hancur setelah kecelakaan, satu pelaku tewas, dua lainnya terluka.
Pencurian itu terjadi pada 20 Februari 2024 di halaman Masjid Baitul Ghofur, Kecamatan Lubuklinggau, Sumsel. Pelaku ditangkap di Bengkulu pada Selasa (13/1).
Wali Kota Medan Bobby Nasution mengungkapkan aksi pencurian di rumah dinas sudah berulang kali terjadi. Barang yang dicuri itu merupakan milik Pemkot Medan.