Makanan khas Jawa yang masih autentik selalu berhasil bikin kangen penikmatnya. Di Jakarta Selatan, ada banyak restoran dengan suasana dan menu Jawa autentik.
Termasuk salah satu comfort food di Indonesia, Chinese food populer sejak zaman dahulu. Lima restoran legendaris ini masih melegenda sejak tahun 1980an.
Jajanan anak sekolah biasanya dijual dengan harga yang murah dan rasa yang nikmat. Panganan ini juga populer di kalangan orang dewasa, misalnya telur gulung.
Makan bersama keluarga saat Imek bisa dilakukan di restoran ini. Menu buffet lengkap dengan yu sheng tersedia hanya 2 hari saja dan dimasak oleh chef handal.
Kuliner rujak soto jadi primadona masakan khas Banyuwangi. Kini, perpaduan antara kuliner rujak dan soto ini naik kelas. Rujak soto bisa dikonsumsi di restoran.