Pengelola TPA Sarimukti mengikuti instruksi Menteri LH untuk menghentikan open dumping. Zona 5 akan menerapkan sistem sanitary landfill untuk pengolahan sampah.
Jumlah kecelakaan lalu lintas juga menurun. Keberhasilan Operasi Patuh 2025 menjadi dasar menyusun langkah strategis yang lebih berdampak jangka panjang.
Situs-situs arkeologi dunia Islam banyak yang hilang dan hancur baik karena ulah kelompok ekstremis maupun karena pekerjaan konstruksi tak bertanggung jawab.
Pemerintah meluncurkan program cek kesehatan gratis untuk anak sekolah mulai 4 Agustus 2025. Targetkan 35 juta anak, fokus pada kesehatan fisik dan mental.