Penampilan dua band ini akan terjadi di panggung bertajuk Tao Toba Heritage Fest yang akan digelar di Pulau Samosir, Sumatera Utara, pada 26 November 2022.
Rebab adalah alat musik tradisional yang umumnya terbuat dari batok kelapa atau kayu berbentuk segitiga dengan dawai. Alat ini masuk dalam kategori kordofon.
Banyak desa di Bali memiliki tradisi yang masih kuat, mulai dari masalah pemakaman hingga pernikahan yang memiliki daya tarik wisata. Mau tahu? Simak di sini.