Menteri Koordinator Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono memastikan jalan-jalan rusak akibat terjangan banjir segera diperbaiki.
Ayi Cahyadi mengarahkan kendaraan wisatawan di The Great Asia Africa Lembang. Kunjungan meningkat dibanding tahun lalu, meski arus balik mulai terjadi.
Gubernur Banten Andra Soni mengapresiasi proses pelaksanaan Operasi Ketupat Maung dalam penanganan arus mudik dan balik 2025 yang dilakukan oleh Polda Banten.
Arus balik sudah terasa, puluhan ribu orang telah kembali ke Jatim. Hal ini terlihat berdasarkan data jumlah penumpang yang turun ke stasiun di Daop 8 Surabaya.