Satgas bicara soal copot masker di transportasi umum, pasca muncul pro kontra di balik penggunaannya. Sebenarnya aturan seperti apa yang saat ini berlaku?
Pemerintah mengeluarkan Inmendagri seusai pencabutan PPKM. Inmendagri menyebut pimpinan daerah dapat memberi rekomendasi izin keramaian dengan sangat selektif.