Beragam peristiwa terjadi di Jawa Barat (Jabar) hari ini, Rabu (24/7/2024). Salah satunya muncul cairan hitam misterius di perairan Batu Panganten Sukabumi.
Batik Air membuka rute internasional baru lagi. Kini, mereka ingin mengajak warga Surabaya dan sekitarnya ke Kuala Lumpur dengan tiket mulai dari Rp 600 ribuan.