Menteri Keuangan Sri Mulyani menetapkan besaran uang lembur PNS dan non-ASN untuk 2026. Uang lembur dan makan lembur diatur dalam PMK Nomor 32 Tahun 2025.
Gaji Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Indonesia dan Malaysia dibandingkan. Temukan rincian gaji, tunjangan, dan perbedaan sistem penggajian di kedua negara.
Stasiun Pasar Senen ramai dipadati pemudik siang ini. Mereka memilih curi start mudik lebih awal agar punya lebih banyak waktu berkumpul bersama keluarga.