detikSumut
Anak Orang Terkaya Asia Kembali Gelar Prewedding, Habiskan Rp 2,3 T
Anant Ambani, putra bungsu dari orang terkaya di Asia Mukesh Ambani, kembali menggegerkan dunia dengan acara prewedding keduanya yang digelar dengan kemewahan.
Senin, 03 Jun 2024 22:01 WIB