Pemerintah segel lokasi wisata yang melanggar aturan lingkungan di Jabodetabek pasca banjir. Konservasi DAS Ciliwung dan lahan resapan air jadi prioritas.
Forkopimda Probolinggo bersama PT PLN dan PT Energi Primer Indonesia melakukan penanaman pohon gamal dan baksos di Desa Tambak Ukir untuk mendukung penghijauan.
Pemkot Bandung berkomitmen penghijauan dengan menanam 7.702 pohon di lahan kritis Cibiru pada 23 November 2024. Upaya ini untuk pelestarian lingkungan..
"Saya mengajak seluruh jajaran, khususnya para Kapolres, untuk mengambil langkah inisiatif menanam pohon di wilayah masing-masing." ujar Kapolda Jateng.