Tak ditemukan titik kemacetan saat puncak arus mudik lebaran di Jatim. Kapolda Jatim menyebut puncak arus mudik di Jatim terjadi pada H-4 atau 6 April 2024.
Polisi minta pengguna jalan agar dapat bersabar dan tidak menyerobot dengan melawan arah di titik turun dan tanjakan itu agar kemacetan dapat diminimalisir.
Polres Musi Banyuasin menerapkan sistem one way untuk mengantisipasi kemacetan lalu lintas selama arus mudik di Jalintim Palembang-Jambi wilayah Sungai Lilin