Ketua Delegasi Indonesia di COP 29, Hashim S. Djojohadikusumo buka-bukaan rencana besar Presiden Prabowo Subianto untuk melakukan reboisasi besar-besaran.
Menteri Kehutanan Raja Juli singgung kasus kerusakan hutan akibat 'tanda tangan' pejabat. Ia mengingatkan para pejabatnya hati-hati saat buat kebijakan.
Satgas Penertiban Kawasan Hutan (PKH) hingga Juni 2025 berhasil menguasai kembali 1.019.611,31 hektare lahan kawasan hutan dari target 3 juta hektare lahan.
Polisi, Perhutani, dan Pemda Bojonegoro kolaborasi tanam jagung untuk ketahanan pangan. Dukungan juga diberikan berupa bantuan jagung dan pupuk kepada petani.