Tim Penyidik Pidana Khusus Kejat Sumut mengusut dugaan korupsi penjualan aluminium oleh PT Inalum kepada PT PASU tahun 2019. Sudah ada 10 saksi yang diperiksa.
Kemenkeu RI sukses menerbitkan Sukuk Global senilai US$ 2 miliar, menarik minat investor dengan pesanan mencapai US$ 5,8 miliar. Imbal hasil 4,5% dan 5%.
Menteri PKP Maruarar Sirait mempertemukan pengembang subsidi dengan sekuritas, menawarkan akses pendanaan melalui pasar modal untuk pembangunan perumahan.