PSIM Jogja sukses tempati peringkat ketiga klasemen sementara Super League musim ini. Pelatih Van Gastel mengaku dia cepat beradaptasi berkat Pieter Huistra.
PSIM Jogja secara resmi mempertahankan bek asing, Yusaku Yamadera untuk Liga 1 musim depan. Yusaku mengaku tak sabar kembali merumput bersama Laskar Mataram.
Manajemen Sriwijaya FC merekrut beberapa eks pemain Timnas Indonesia untuk menghadapi Liga 2 musim kompetisi 2025/2026. Lantas siapa saja pemain yang direkrut?
Bali United bermain imbang saat menjamu Persik Kediri dalam laga pekan pertama Indonesia Super League. Laskar Serdadu Tridatu seri 1-1 melawan Macan Putih.