detikInet
Tidak Ada Malam Tahun Baru, 31 Desember 1994 Dihilangkan di Negara Ini
Tidak ada catatan tanggal 31 Desember 1994 di Kiribati. Negara kepulauan di daerah terpencil ini memutuskan menghilangkan tanggal tersebut karena suatu hal.
Rabu, 07 Jan 2026 06:48 WIB







































