Ahmad, sopir ambulans yang membawa mayat Yosua bersaksi di pengadilan. Dia mengaku heran ketika mayat Yosua diminta diantarkan ke IGD bukan kamar jenazah.
Tim pengacara Ferdy Sambo menuding Brigadir J memiliki kepribadian ganda. Kuasa hukum keluarga Yosua, Kamaruddin Simanjuntak, tertawa mendengar pernyataan itu.
Sopir ambulans yang membawa jenazah Brigadir Yosua Hutabarat, Ahmad Syahrul Ramadhan, menjadi saksi dalam sidang dengan terdakwa Bharada Richard Eliezer dkk.
Bharada Richard Eliezer bakal bertemu dengan Bripka Ricky Rizal dan Kuat Ma'ruf dalam sidang pembunuhan berencana terhadap Brigadir Yosua, Senin (7/11/2022).