Carli, pencipta lagu tarling legendaris dari Indramayu, tetap berkarya meski tak dihargai. Lagu-lagunya, seperti Jam Siji Bengi, masih populer hingga kini.
Aksi dugaan penculikan oleh komplotan berpistol sempat dialami seorang wanita di Bandung. Saat ini, S selamat dari penculikan namun kondisinya masih syok.
Bitner Sianturi menggugat Marno, tukang sayur keliling, Rp 540 juta karena warungnya sepi. Masyarakat Desa Pesu justru mendukung Marno dan pedagang lainnya.
Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin mengatakan tukang becak sudah memiliki jalannya tersendiri, justru menurutnya, jika masuk ke jalan tol, becak bisa kalang kabut,