Seorang nelayan di Aceh Timur, Aceh, HA (44) ditangkap polisi karena diduga menelantarkan anaknya. Penelantaran terjadi setelah HA bercerai dengan istrinya.
Listrik di Aceh hidup mati bahkan ada yang padam dalam waktu lama sejak kemarin. DPR Kota Banda Aceh menyebut pemadaman listrik membuat pengusaha di merugi.
BMKG menyebut banjir bandang lahar dingin di Sumatera Barat tak hanya diakibatkan curah hujan tinggi dan erupsi gunung berapi. Namun, ada pula pengaruh gempa.