Pemerintah dan Danantara sebaiknya mengevaluasi keputusan pendirian Danantara Indonesia Academy dan memprioritaskan kerja strategis efisiensi operasional.
Banjir rob melanda delapan kecamatan di Karawang, merendam 1.153 rumah dan 2.000 hektare tambak ikan. Penanganan jangka panjang diperlukan untuk solusi permanen
Dua pria di Palu dibebaskan setelah ditangkap polisi karena diduga membawa sabu, yang ternyata hanya gula pasir 2 kg. Penangkapan viral di media sosial.