Pensiunan PNS di Pringsewu, Lampung, ditemukan tewas di dalam sumur tua. Polisi menduga korban mengalami depresi akibat penyakit hipertensi tak kunjung sembuh.
Seorang wanita lansia kehilangan 100 pound di Bandara Gatwick akibat penipuan saat membayar biaya drop-off. Dia mengingatkan untuk selalu memeriksa situs resmi.
Joel Le Scouarnec, dokter bedah di Kota Vannes, Prancis, dihukum 20 tahun bui minggu ini. Dia didakwa atas pemerkosaan dan pelecehan seks terhadap pasien.
Pemerintah akan mencairkan gaji ke-13 untuk pejabat negara, PNS, dan pensiunan pada Juni 2025. Besaran gaji ditentukan berdasarkan golongan dan tunjangan.