Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Tarakan kirim dua sampel beras diduga palsu ke Jakarta untuk uji laboratorium. Masyarakat diminta laporkan indikasi serupa.
Pria di Kutai Barat (Kubar), Kalimantan Timur (Kaltim), BS (26) ditangkap usai kedapatan mencuri saat siang bolong. Aksinya terekam CCTV dan videonya viral.