Studi baru menunjukkan konsumsi telur rutin dapat menurunkan risiko kematian 15 persen terhadap penyebab apapun dan 29 persen terhadap penyakit kardiovaskular.
Sebuah studi baru mengungkap fakta yang menarik. Menurut studi tersebut, orang kaya ternyata lebih rentan terkena kanker. Kok bisa? Berikut penjelasannya.
Sebuah studi terbaru mengungkap ada ribuan hewan termasuk buaya dan ular yang terperangkap di saluran pembuangan air hujan di AS. Begini penjelasannya.
Tidak jujur terkait pemasukan, pengeluaran hingga kondisi keuangan ternyata merupakan salah satu bentuk perselingkuhan, umum disebut perselingkuhan finansial.
Studi terbaru mengungkapkan alumni COVID-19 lebih berisiko terkena penyakit di sistem kardiovaskular. Risiko penyakit serangan jantung dan stroke lebih tinggi.
Rencana studi banding Kementerian PU ke Mesir, Turki, dan India batal karena keterbatasan anggaran. Dody Hanggodo menyarankan memanfaatkan Google untuk desain.