detikNews
RK Targetkan Pembangunan Masjid Al Jabbar Selesai Akhir 2022
Pembangunan Masjid Al Jabbar di Bandung sudah mencapai 56 persen. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menargetkan masjid ini akan rampung pada akhir tahun ini.
Sabtu, 02 Jul 2022 20:57 WIB