Atlet panjat tebing Desak Made Rita dan atlet skateboard Sanggoe Darma menerima penghargaan setelah menyumbang medali emas dan perak di ajang Asian Games 2022.
Odekta Elvina Naibaho berhasil meraih hasil manis di Jakarta Marathon 2022. Setelah hasil ini, dia ingin bidik sukses di SEA Games Kamboja dan Asian Games.
Itsnah Tsaniah dulu menjalani kariernya sebagai atlet dayung. Kini ia mengabdikan diri di Basarnas dan berkutat dengan penanganan bencana serta kemanusiaan.
Menatap SEA Games Kamboja 2023, PP Perbasi menyiapkan tim dengan maksimal. Salah satunya mengirim 20 pemain muda training camp ke Las Vegas, Amerika Serikat.