Pemerintah mempercepat upaya penanggulangan kemiskinan. Hal ini dibahas Prabowo dalam rapat terbatas bersama sejumlah menteri Kabinet Merah Putih di Istana.
Kementerian Komdigi akan memprioritaskan penggunaan pagu anggaran tahun 2026 sebesar Rp 8 triliun untuk melanjutkan komitmen program yang sudah berjalan.
Dubai membuka sekolah influencer pertama di dunia, Beautiful Destinations Academy, menawarkan pelatihan eksklusif dan fasilitas mewah bagi calon kreator konten.
PT Pertamina Patra Niaga Jateng-DIY menerima penghargaan detikJateng-Jogja Awards 2025 kategori Pendorong Pemberdayaan Penyandang Disabilitas di Jawa Tengah.