Tahun 2024 menjadi tahun politik bagi Tanah Air. Dinamika Pemilu 2024, persaingan tiga paslon, hingga dilantiknya Prabowo-Gibran mengisi perjalanan tahun 2024.
KPU Kukar umumkan hasil verifikasi administrasi bakal calon Bupati dan Wakil Bupati untuk Pilkada 2024. Tiga pasangan, termasuk petahana, lolos verifikasi.
Satu unit helikopter jatuh di kawasan Suluban, Desa Pecatu, Badung, Bali, Jumat (19/7). Insiden itu terjadi diduga karena helikopter terlilit tali layang-layang