Petugas Rescue Damkar Kota Palembang mengevakuasi ular sawa jenis piton sepanjang 3 meter di permukiman warga. Selain iti, petugas juga menemukan 15 telurnya.
Bupati Indramayu Lucky Hakim melepas ribuan ular untuk atasi hama tikus yang meresahkan petani. Langkah ini diharapkan membawa dampak positif bagi pertanian.