Pj Gubernur Papua Barat membentangkan bendera merah putih sepanjang 77 meter. Bendera dibentangkan di Pulau Fani yang merupakan pulau terluar Indonesia.
Warga Dukuh Candirejo, Desa Gedangan, Kecamatan Cepogo, Boyolali menggelar kirab gunungan tembakau dan 77 bendera merah putih. Seperti ini kemeriahannya.
Menjelang puncak perayaan HUT Ke-77 RI, sejumlah restoran dan waralaba kuliner menawarkan promo yang cukup menarik. Ini kabar baik bagi kamu yang doyan makan.
Lomba Perahu Naga di Kalimas Surabaya diwarnai kemeriahan pengunjung. Bahkan ada sebagian pengguna jalan yang berhenti untuk menyaksikan perlombaan tersebut.
Pemandangan tak biasa terlihat di tempat pemakaman umum Pangkalan, Sukabumi. Ada tiga pocong berdiri di atas makam membuat kaget pejalan kaki yang melintas.