Aktivitas Sesar Citarik menjadi pemicu gempa di Kota Bogor, pada Kamis (10/4) malam. Perlu diketahui, ada banyak sesar di Pulau Jawa yang perlu diwaspadai.
BMKG mencatat tsunami minor di Indonesia pascagempa M 8,7 di Kamchatka. Tsunami tertinggi 20 cm, masyarakat diminta menjauhi pantai hingga peringatan dicabut.
BMKG mencatat terjadi tsunami minor di Indonesia usai gempa M 8,7 di Semenanjung Kamchatka, timur jauh Rusia. Paling tinggi tsunami terjadi 20 sentimeter.