Amerika Serikat menarik personel militernya dari pangkalan di Timur Tengah, ketika tenggat serangan dikhawatirkan kian dekat, menurut pejabat militer Barat.
Presiden Jokowi meresmikan lima ruas jalan di Provinsi NTB. Total anggaran perbaikan dan pembangunan lima ruas jalan di NTB itu mencapai Rp 211,84 miliar.
Sebanyak 24 orang tewas setelah sebagian jalan raya amblas akibat hujan lebat di Provinsi Guangdong, Tiongkok selatan. Selain itu 30 orang dilaporkan dirawat.
Menteri PU Dody Hanggodo memastikan diskon tarif tol saat libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, sama seperti tahun lalu, untuk mengurangi kepadatan lalu lintas.