'Kebaya merah' masih saja menjadi trending di Indonesia pada Twitter sampai sore ini. Sebenarnya, istilah 'kebaya merah' populer belakangan lewat video cabul.
Pada abad ke-19, kebaya menjadi pakaian sehari-hari bagi semua kelas sosial. Namun kebaya pernah mengalami kemerosotan status pada masa penjajahan Jepang.
Fakta baru ditemukan polisi dalam kasus video mesum wanita kebaya merah. Saat ini, para pemeran video mesum ini telah mendekam di sel tahanan Polda Jatim.