Semarang punya banyak tempat nongkrong yang tak hanya berharga miring, tetapi juga menawarkan pemandangan bagus. Yuk, cek 8 rekomendasinya dalam artikel ini!
Memiliki bumbu yang khas, ada tempat makan ayam bakar yang punya rating tinggi. Deretan ayam bakar ini cocok menjadi alternatif untuk makan siang enak.
Pencinta kuliner pedas wajib mampir ke festival yang khusus diisi penjaja makanan pedas. Namanya Fedas yang digelar di Garut hingga akhir Desember 2024.