Pemprov NTB memberikan tenggat waktu bagi puluhan pelaku usaha tambak udang untuk menyelesaikan proses perizinan. Batas waktu pengurusan izin hingga Mei 2026.
Sanly Liu, pengusaha asal Bali, dinobatkan sebagai Miss Universe Indonesia 2025. Ia memiliki perjalanan inspiratif dan karya buku journaling yang unik.
Pemkot Kendari menetapkan retribusi sampah untuk ASN dan pelaku usaha, sementara rumah tangga masih dalam kajian. Sosialisasi akan dilakukan sebelum penerapan.
Forkopimda Jatim memberlakukan aturan ketat penggunaan sound system. Surat edaran mengatur batasan kebisingan untuk menjaga norma dan kenyamanan masyarakat.