Muklasin, penjual pentol asal Gresik nekat bersepeda motor menuju ke IKN. Tujuannya hanya satu, ingin ikut upacara HUT ke-79 di IKN. Akankah impiannya terwujud?
Pemerintah China menjanjikan subsidi perawatan anak, peningkatan upah, cuti berbayar, dan program diskon demi menggairahkan kembali ekonomi yang melambat.
Ibiza telah lama dikenal sebagai spot wisata yang cukup mahal. Saking mahalnya, nongkrong sejenak di sana bahkan harganya lebih mahal daripada tiket pesawat.
Prabowo Subianto memaparkan tentang kekayaan SDA Indonesia dalam pidato perdana setelah resmi menjadi presiden RI kemarin. Pemerhati lingkungan merespons.