KH Rofiq Malik memiliki momen mengesankan sebelum meninggal saat mengisi pengajian dan salawat di Jepara. Kiai itu sempat dipakaikan imamah oleh Habib Muchsin.
Kepala DPRD Luwu Timur, Sulsel Aripin yang menolak salaman dengan warga bernama Arif ternyata saling kenal sejak lama. Aripin mengaku sudah meminta maaf.
Di Serpong, Tangerang Selatan terdapat kompleks makam yang juga cagar budaya. Bersemayam putra Sultan Ageng Tirtayasa, tokoh penyebaran Islam di Banten.