Plt Ketua DPD PDIP Jatim Said Abdullah perintahkan pengibaran bendera setengah tiang atas wafatnya Whisnu Sakti Buana hingga di tingkat ranting se-Jawa Timur.
Laga uji coba dalam rangka Hari Jadi Kota Surabaya ke 730 antara Persebaya vs Bali United diwarnai pita hitam di lengan pemain dan momen hening semenit.
Sejumlah tokoh PDIP, baik di DPC Surabaya maupun DPD Jatim hadir di rumah duka untuk mendoakan, menyalatkan, dan mengantar jenazah ke peristirahatan terakhir.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit memberi penghargaan ke Tim Voli Jakarta Bhayangkara Presisi yang berprestasi di Asian Men's Club Volleyball Championship (AVC).
Bali menawarkan sejuta pesona. Nggak harus dengan uang banyak untuk menjelajahi Pulau Dewata. Cek destinasi wisata gratis dan yang nggak mahal-mahal amat.