Menteri Haji dan Umrah Mochamad Irfan Yusuf (Gus Irfan) akan mengecek kampung haji jemaah RI di Makkah. Gus Irfan menargetkan kampung haji rampung pada 2028.
Proses pemulihan jaringan terdampak bencana di Aceh masih terus dikebut. Data per Jumat (19/12) Kemkomdigi mencatat 80,63% tower BTS sudah berfungsi kembali
Kemenpu alokasikan Rp 99 miliar untuk rehabilitasi Gedung DPRD Sulsel yang rusak. Pengerjaan dimulai Oktober 2025, fokus pada gedung yang rusak ringan.
Penyidik mencari penyebab kebakaran apartemen Wang Fuk Court di Hong Kong. Mereka menemukan jaring yang dipakai saat renovasi tidak sesuai standar keselamatan.
PT PLN berhasil memulihkan 93% sistem kelistrikan di Aceh, mengembalikan listrik untuk 1,7 juta warga. Dukungan kolaboratif mempercepat pemulihan pascabencana.