Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra meninggal dunia setelah sebelumnya menjalani perawatan di rumah sakit di Selangor, Malaysia. Berikut profil Azyumardi Azra.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto menyatakan berdukacita atas wafatnya Ketua Dewan Pers Azyumardi Azra. Hasto mengenang Azra sebagai akademisi yang kritis.
Azyumardi Azra meninggal dunia. KBRI Kuala Lumpur menyebut berdasarkan surat kematian dari RS Selangor, penyebab meninggalnya Azyumardi adalah serangan jantung.