Polres Boyolali menangkap dua pelaku pencurian sepeda motor yang beraksi di empat lokasi, termasuk rumah anggota polisi. Tiga motor berhasil diamankan.
Penemuan mengejutkan terjadi di Asrama Polisi Gresik, kerangka manusia ditemukan dalam mobil Honda Civic yang mangkrak. Polisi menyelidiki misteri ini.
Kasus dugaan Rektor UNM Karta Jayadi melecehkan seorang dosen wanita berinisial Q memasuki babak baru setelah kedua belah pihak saling lapor ke Polda Sulsel.
Kapolres Grobogan mengunjungi Kusyanto kemarin malam. Hal itu dalam rangka meminta maaf atas tindakan berlebihan anggotanya terhadap Kusyanto saat interogasi.