Tepat pada 25 Agustus 2022 akan dilakukan suntik mati TV analog atau Analog Switch Off (ASO) jilid dua. Catat, ini daftar wilayah yang terdampak ASO Tahap 2.
Memasuki bulan Agustus, suntik mati TV analog jilid dua atau Analog Switch Off (ASO) Tahap 2 mulai diterapkan pada 25 Agustus 2022. Siap-siap warga Jabodetabek!
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan belum bisa melakukan vaksinasi kepada anak-anak meski sudah memenuhi target vaksinasi masyarakat umum hingga 70 persen.