Jika boikot dikelola secara efektif, misal dengan fatwa MUI dan mendapatkan perhatian publik, bisa mendorong perubahan perilaku perusahaan atau pemerintah.
Muncul seruan boikot dari belahan dunia membeli produk kurma merek Israel menjelang Ramadan. Pedagang di Pasar Tanah Abang menjamin tak ada kurma Israel.